Brigjen Jimmy : Kepri semakin mendekati fase endemi
Kepri penajurnal.id // Berdasarkan update laporan situasi & kondisi RSKI Pulau Galang oleh Satgassus PMI pada jumat, 15 april 2022 pukul 17.00 WIB, dapat diketahui bahwa 460 tempat tidur yang tersedia dihuni oleh 36 pasien covid 19 seluruhnya merupakan PMI. Jumlah tersebut membuat nilai okupansi/kepadatan sebesar 7,83% yang terdiri dari pasien laki-laki adalah sebanyak 28 orang dan pasien perempuan sejumlah 8 orang.
Tidak terdapat penambahan pasien yang masuk RSKI Pulau Galang selama sehari ini. Sedangkan RSKI Pulau galang sendiri mencatatkan terdapat pasien yang diijinkan keluar sebanyak 12 orang. Selanjutnya secara umum kondisi RSKI Pulau Galang dalam keadaan aman & terkendali tanpa adanya hal-hal menonjol lainya.
Brigjen TNI Jimmy Ramoz Manalu, S. Hub. Int. Selaku Dansatgassus PMI menghimbau seluruh elemen masyarakat terus mendukung program penanganan covid 19. "Dengan dukungan seluruh masyarakat, saat ini prov. kepri siap menuju fase endemi seiring capaian vaksin booster memasuki 40%" pungkasnya.
Redaksi.
Follow & Subscribe
BERITA POPULER
-
Rendang cempedak makanan khas Jambi khususnya Kabupaten Kerinci. (Foto: Dok. Facebook/Kt Homemade Sambal) JAMBI - Penajurnal.id | Masakan...
-
Tari lilin dari Minangkabau, Sumbar. (Foto: Istimewa) JAKARTA - Penajurnal.id | Terdapat banyak ragam jenis budaya tari tradisional yan...
-
Kapolresta Kombes Pol H. Ompusunggu, saat menggelar konferensi pers pengungkapan kasus perjudian jenis sabung ayam dan judi dadu goncang, di...
-
Dalam upaya memastikan keamanan logistik Pilkada 2024, Polresta Barelang melaksanakan kegiatan penjemputan dan pengawalan distribusi dokum...
-
Dalam rangka upaya memastikan keamanan dokumen Pilkada 2024, Polres Bintan laksanakan monitoring dan pengamanan kedatangan Logistik Pilkad...
-
dikabarkan pada hari ini kapal roro KMP tandeman milik PT asdp ferry Indonesia persero terbakar Batam penajurnal.id dikabarkan pada hari in...
-
Dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas di Kabupaten Bintan tetap kondusif, Polres Bintan berserta Polsek jajaran terus laksanakan kegia...
-
Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, S.I.K., M.M. menghadiri peresmian Musholla Al Muttaqin yang dilaksanakan di Kantor Komisi Pemilihan Umum (...
-
Polres Bintan menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang ke-96 di Lapangan Apel Polres Bintan, Senin (28/10/24). Kegiatan ...
-
Batam penajurnal.id -// selama bergulirnya kasus pembunuhan brigadir novriyansah yosua hutabarat oleh Sambo cs di persidangan,pada saat...
No comments:
Post a Comment