Kapolresta Tanjungpinang Perintahkan Jajaran Bantu Evakuasi Warga Yang Terdampak Banjir ROB Di Kota Tanjungpinang
Tanjungpinang penajurnal.id //Kepolisian Resor Kota Tanjungpinang dan Jajaran Polsek membantu mengevakuasi warga yang terdampak banjir luapan air laut (rob) di wilayah Kota Tanjungpinang, Rabu (25/01/2023)
Mengetahui adanya kejadian tersebut, Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol. H. Ompusunggu, S.I.K., M.Si., langsung bergerak cepat menerjunkan seluruh Jajaran Polresta dan Polsek untuk turun kelapangan membantu masyarakat yang terdampak banjir luapan air laut (rob) tersebut.
“Hari ini kami langsung terjunkan anggota Samapta, Polair dan Polsek jajaran untuk membantu mengevakuasi warga khususnya Lansia dan anak-anak ,” kata Kapolresta Tanjungpinang.
Lebih lanjut, Ia juga menghimbau agar masyarakat untuk tidak panik dan tetap waspada pada saat banjir rob tersebut.
“Pertama selamatkan diri sendiri dan anggota keluarga terlebih dahulu apabila terjadi banjir rob dengan ketinggian air yang cukup tinggi. Selanjutnya amankan barang berharga, terutama yang memiliki aliran listrik dari air untuk menghindari terjadinya konsleting,” pungkas Kapolresta Tanjungpinang.
Redaksi.
Follow & Subscribe
BERITA POPULER
-
Sebagai bagian dari mendukung program Asta Cita Presiden RI, Polresta Barelang bersama Pemko Batam melakukan launching gugus tugas polri m...
-
Dalam rangka mendukung program 100 hari Asta Cita Presiden Republik Indonesia, Polresta Barelang bersama Tim Terpadu TNI-POLRI, Ditpam, da...
-
Batam penajurnal.id -// selama bergulirnya kasus pembunuhan brigadir novriyansah yosua hutabarat oleh Sambo cs di persidangan,pada saat...
-
Polresta Barelang terus memperkuat komitmennya dalam memberantas aksi balap liar dan penggunaan knalpot brong yang kerap menimbulkan gangg...
-
Rendang cempedak makanan khas Jambi khususnya Kabupaten Kerinci. (Foto: Dok. Facebook/Kt Homemade Sambal) JAMBI - Penajurnal.id | Masakan...
-
Bea Cukai Batam raih pencapaian yang membanggakan dari Fungsi Pengawasan pada KPU Bea Cukai Tipe B Batam dalam menanggulangi pelanggaran d...
-
Polresta Barelang menggelar apel pembukaan latihan kerja bagi siswa Pendidikan Pembentukan Bintara (Diktukba) Polri Gelombang II T.A. 2024...
-
Kasus Dugaan Lelang lahan fiktif yang dilakukan oleh BRI Cabang Tanjung Jabung Barat, kembali memanas pasalnya semenjak memenangkan lelang p...
-
Tari lilin dari Minangkabau, Sumbar. (Foto: Istimewa) JAKARTA - Penajurnal.id | Terdapat banyak ragam jenis budaya tari tradisional yan...
-
Polresta Barelang menggelar upacara peringatan Hari Pahlawan 10 November 2024 di Lapangan Upacara Polresta Barelang. Upacara berlangsung k...
No comments:
Post a Comment